Perjuangan adalah bagian dari taqdir

SHALAT RAWATIB BAGI MUSAFIR

Apabila kita mengadakan safar maka terdapat rukhshah (keringanan) untuk tidak mengerjakan shalat sunnah rawatib kecuali shalat sunnah fajar (dua raka`at sebelum shalat shubuh) karena Rasulullah sallallahu`alaihiwasallam tidak pernah meninggalkannya meskipun beliau safar. Berkata Ibnu Umar: "Aku menemani Rasulullah sallallahu`alaihiwasallam, maka aku tidak melihat beliau bertasbih pada waktu safar." Bertasbih maksudnya adalah shalat sunnah rawatib.

Tag : fiqh

Related Post:

0 Komentar untuk "SHALAT RAWATIB BAGI MUSAFIR"

Back To Top